Lane Hogger dan Bahanyanya Bagi Pengemudi di Sekitar

blog

Lane Hogger dan Bahanyanya Bagi Pengemudi di Sekitar

  • Post by Admin

Sobat Kamoto - Ketika berkendara di jalan tol, Sobat pasti di hadapi berbagai kondisi lalu lintas. Kadang kita bisa menikmati berkendara dengan santai saat lalu lintas yang lenggang atau cukup frustasi saat menghadapi lalu lintas yang padat dan macet. Tapi pernahkah Sobat mendengar istilah Lane Hogger di jalan tol. Lantas apa maksudnya, Yuk simak penjelasannya !

Lane Hogger merupakan penggendara yang mengemudi di jalur dengan kecepatan statis atau kecepatan rata-rata, namun tetap di jalur kanan. Hal tersebut membahayakan pengendara lain. Sebab, lajur kanan seharusnya digunakan khusus pengemudi yang ingin mendahului dengan kecepatan tinggi. Jika di abaikan akan memberikan dampak yang buruk bagi pengendara lainnya.

Berikut Tips Menghindari Lane Hogger

1. Jaga Kecepatan

Selalu bersikap postif dan cenderung lebih santai. Sehingga, kecepatan dalam mengemudi dapat terkontrol. Ini penting untuk menghindari kecelakaan di jalan.

2. Tetap Santai Dalam Mengemudi

Meski memerlukan konsentrasi yang tinggi, Sobat harus tetap santai dalam mengemudi. Pengendara yang cerdas selalu fokus saat berkendara, karena pikiran yang buyar akan membuat ia kehilangan keseimbangan

3. Jangan Terpancing Emosi

Terkadang di jalan raya kita kerap menemukan pengguna jalan yang ceroboh. Misalnya tidak taat peraturan, tidak mengikuti marka jalan, tidak menghidupkan lampu sein ketika pinda jalur dan lain-lain. Untuk menghindari hal tersebut Sobat bisa mengontrol emosi dengan baik.

4. Hindari Mengemudi Dalam Keadaan Mengantuk

Pengemudi yang sudah berkendara lebih dari 5 jam cenderung akan mengalami kantuk. Oleh sebab itu disanrankan untuk beristirahat terlebih dahulu.

Sumber:

https://kumparan.com/berita-hari-ini/pengertian-lane-hogger-dan-bahayanya-bagi-pengemudi-lain-di-jalan-tol-1zADw1aNY20/full

13

JAN